Item
merupakan salah satu equipment yang bisa membuat karakter kita menjadi
semakin kuat. Namun di Basara 2 Heroes ini ada Perbedaan sedikit
mengenai item. Item dibagi menjadi 2 yaitu
1.Item Pribadi ( personal Item )
Item
yang hanya bisa di gunakan oleh 1 karakter saja. Pada sekuel
sebelumnya, Item pribadi bisa di dapat dengan cara yang bisa di bilang
sulit, namun di Basara 2 Heroes ini kita bisa membeli Item pribadi
seharga 30.000 Gold di toko. namun di Basara 2 Heroes ini kalian juga
bisa mendpatkan item pribadi tanpa harus membeli, itupun hanya 3
karakter yang ada di Story Mode saja yang bisa mendapatkannya. Item
pribadi tersebut berada di dalam kotak emas ( Gold Box ), Masing- masing
berada di Stage ke-4 . Berikut cara nya
1.Katakura Kojuuro
Pada
Stage ke-4 (Battle Of Hitori Bridge), Sebelum mengalahkan Boss ( Kotaro
Fuuma ), Pastikan Kalian sudah mengalahkan Semua Fire Ninja Untuk
Menghilangkan Kabut, Jika Sudah maka akan muncul tulisan seperti
berwarna emas di atas layar. Lokasi Item berada Tempat Boss, tepatnya di
Pintu dimana kalian Masuk
2.Oichi
Pada
Stage ke-4 (North Point Ikki Outbreak), Sebelum mengalahkan Boss (
Itsuki ), Pastikan kalian sudah mengalahkan semua Fans dan suporter
Itsuki (titik " keci berwarna Merah di peta), Jika Sudah maka akan
muncul tulisan seperti berwarna emas di atas layar. Lokasi Item berada
Tempat Boss, tepatnya di ujung sebelah kiri dari pintu kalian Masuk
3.Azai Nagamasa
Pada
Stage ke-4 (Farm Peasant Escort Battle), Pastikan kalian mengalahkan
boss Miyoshi Trio tanpa ada 1 rumah penduduk yang roboh, Jika Sudah maka
akan muncul tulisan seperti berwarna emas di atas layar. Lokasi Item
berada di tengah-tengah peta